Program MSIB
link informasi: https://kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/program/magang/detail konfirmasi pendaftaran: https://ipb.link/konfirmasi-pendaftaran-msib-ditsl download : https://ipb.link/form-rekomendasi-pembimbing …
Program Magang Bersertifikat Mitra IKA Faperta 2024
PENDAFTARAN MAGANG BERSERTIFIKAT IKA FAPERTA SEMESTER GANJIL TA. 2024/2025 Hallo Greeners! Magang Bersertifikat IKA Faperta merupakan program yang memberikan kesempatan kepada mahasiswa fakultas pertanian untuk melakukan magang sesuai dengan bidang yang diminati di perusahaan-perusahaan mitra IKA Faperta. Program magang bersertifikat ini dapat mengkonversi SKS mencapai …
DSSLR welcoming Dr YS Parmar University of Horticulture and Forestry Faculty Members
Two Indian scientists from Dr YS Parmar University of Horticulture and Forestry, India, visited DSSLR on 21 December 2023. Dr Upender Singh and Dr Rakesh Sharma are soil scientists of this university willing to collaborate with DSSLR in education and research in the near future. …
Praktisi Mengajar: Kimia Tanah untuk Mendukung Perkebunan Karet Berkelanjutan
Sebagai dukungan untuk program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Mata Kuliah (MK) Agro-Eko Kimia Tanah (MSL1220) Program Studi Manajemen Sumberdaya Lahan (PS MSL), Departemen Ilmu Tanah dan Sumberdaya Lahan, Fakultas Pertanian, IPB melaksanakan program praktisi mengajar. Kegiatan tersebut menghadirkan Dr. Umi Hidayati SP, MP. sebagai …
Praktisi Mengajar: Kuliah Umum Perencanaan Tata Ruang dan Pengembangan Wilayah (MSL) dan Penataan Ruang dan Dimensi Manusia (PWL)
Pada tanggal 2 Desember 2022, Sekretaris Direktorat Jenderal Penataan Agraria, Kementerian ATR/BPN, Dr Sukiptiyah menyampaikan kuliah umum di Departemen Ilmu Tanah dan Sumberdaya Lahan untuk mahasiswa program studi sarjana Manajemen Sumberdaya Lahan Angkatan 58. Pengaturan penataan ruang melalui berbagai produk perundangan mulai dari undang-undang hingga …
Kongres Himpunan Ilmu Tanah Indonesia (HITI) dan Asosiasi Program Studi Ilmu Tanah Indonesia (APSITI)
Pada tanggal 1-6 Desember 2023 telah dilaksanakan rangkaian acara Seminar dan Kongres Himpunan Ilmu Tanah Indonesia (HITI) ke XIII. Kegiatan tersebut terdiri dari beberapa sub kegiatan yaitu perlombaan Soil Judging Contest, perayaan World Soil Day, Pertemuan Pra-Kongres, Seminar Nasional, Kongres APSITI dan Rembuk Pakar, penyerahan …