tematik-msl-minggu5-1024x531

Pelatihan Penguatan CPL Aspek Keterampilan (Pelatihan Tematik) hari ke 2

Pelatihan Penguatan CPL Aspek Keterampilan (Pelatihan Tematik) hari ke 2

Pelatihan Penguatan CPL Aspek Keterampilan (Pelatihan Tematik) hari ke 2

Minggu/ 3 Juli 2022, Departemen Ilmu Tanah dan Sumberdaya Lahan, Faperta IPB mengadakan pelatihan tematik untuk mahasiswa PS MSL angkatan 55 dengan berbagai materi yang disampaikan oleh dosen Divisi Pengembangan Sumberdaya Fisik Lahan diantaranya Dr Darmawan, Dr Iskandar, dan Dr Basuki Sumawinata. Kegiatan dimulai dengan mengecek kelengkapan alat dan kesiapan tim surveyor, kemudian masing-masing tim melaksanakan survei di jalur pengamatan yang telah ditentukan. Pengamatan morfologi tanah dilakukan dengan metode boring dan pengamatan profil (sudah disiapkan); kemudian melanjutkan kegiatan (bila masih ada titik pengamatan yang belum diamati). Adapun lokasi yaitu di kebun percobaan cikabayan, kemudian dilanjutkan dengan diskusi menentukan klasifikasi tanahnya, membuat peta satuan lahannya.